Eti-Suhendrik akan Beres-kan Masalah Infrastruktur, Pendidikan dan Kesehatan di Cirebon

Friday, 30 August 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERITA CIREBON – Pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Cirebon, Eti Herawati dan Suhendrik, resmi mendaftarkan diri ke KPU Kota Cirebon, untuk maju pada Pilkada 2024, Kamis (29/8/2024). Keduanya melaksanakan salat zuhur berjamaah di masjid At-Taqwa Kota Cirebon sebelum berangkat menuju KPU Cirebon.

Pasangan Eti-Suhendrik diusung oleh Partai Nasdem, Gerindra, PKS, dan sejumlah partai nonparlemen seperti PSI, Perindo, Gelora, Partai Buruh, PKN, PBB, dan Partai Umat.

Pasangan dengan jargon Beres (Bersama Eti-Suhendrik) berencana akan mengembangkan potensi pariwisata yang ada di Kota Cirebon.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Calon Wali Kota Cirebon Eti Herawati menuturkan, Kota Cirebon memiliki hotel dan kuliner yang berpotensi untuk menambah pendapatan daerah. Diakuinya, APBD Kota Cirebon tidak punya sumber daya alam sehingga akan mengandalkan pariwisata, hotel, dan kuliner.

Eti pun akan berkolaborasi dengan dinas terkait untuk membenahi Kota Cirebon bila dirinya terpilih memimpin.

“Pertama dan yang paling utama, kita berkolaborasi dengan seluruh dinas terkait, karena ini sangat penting, karena kolaborasi adalah tiangnya suatu pekerjaan, karena kalau macet di kolaborasi itu pekerjaan itu tidak akan selesai,” katanya.

Lebih lanjut, ia pun akan konsentrasi dalam pembangunan infrastruktur, Pendidikan, dan Kesehatan di Kota Cirebon.

“Kedua mungkin semuanya sudah pernah lihat apa saja yang perlu didorong di Kota Cirebon, kami akan konsentrasi di infrastruktur, sesuai dengan slogan kami “Beres” pendidikan, kesehatan itu yang paling utama,” lanjutnya.

Setelah persyaratan sebagai calon Walikota dan Wakil Walikota dinyatakan lengkap oleh KPU Kota Cirebon, ia bersama Suhendrik optimis akan menang pada helatan Pilkada 2024.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Paslon Eti Herawati & Suhendrik duduki Posisi Teratas di PollingKita.com
Pasangan Eti Herawati – Suhendrik diusung 11 partai, Ormas dan OKP.
Pasangan Eti Herawati – Suhendrik, Tawarkan Banyak Program
Cirebon Beres Menggema! Eti Herawati – Suhendrik Daftar ke KPU Kota Cirebon
Festival Kuliner Jalur Rempah Sarumban 2024 Siap Meriahkan Akhir Pekan Di Kota Cirebon
Peringati Hari Jadi Ke-579, Pemkot Cirebon Luncurkan Kamus Bahasa Cirebon
PPATK: Lebih dari 1000 Anggota Dewan Terlibat Judi Online
BREAKING NEWS: Suhendrik Mundur sebagai Bakal Calon Walikota dari PDIP

Berita Terkait

Thursday, 26 September 2024 - 22:39 WIB

Paslon Eti Herawati & Suhendrik duduki Posisi Teratas di PollingKita.com

Friday, 30 August 2024 - 01:37 WIB

Eti-Suhendrik akan Beres-kan Masalah Infrastruktur, Pendidikan dan Kesehatan di Cirebon

Friday, 30 August 2024 - 01:07 WIB

Pasangan Eti Herawati – Suhendrik diusung 11 partai, Ormas dan OKP.

Friday, 30 August 2024 - 00:42 WIB

Pasangan Eti Herawati – Suhendrik, Tawarkan Banyak Program

Thursday, 29 August 2024 - 09:33 WIB

Cirebon Beres Menggema! Eti Herawati – Suhendrik Daftar ke KPU Kota Cirebon

Tuesday, 16 July 2024 - 23:20 WIB

Festival Kuliner Jalur Rempah Sarumban 2024 Siap Meriahkan Akhir Pekan Di Kota Cirebon

Tuesday, 16 July 2024 - 23:14 WIB

Peringati Hari Jadi Ke-579, Pemkot Cirebon Luncurkan Kamus Bahasa Cirebon

Thursday, 27 June 2024 - 04:34 WIB

PPATK: Lebih dari 1000 Anggota Dewan Terlibat Judi Online

Berita Terbaru

Kuningan

Innalillahi, Owner Objek Wisata J&J Kuningan Berpulang

Wednesday, 29 Jan 2025 - 09:26 WIB

Nasional

Ribuan Hakim Berencana Mogok Kerja 7-11 Oktober 2024

Thursday, 3 Oct 2024 - 04:30 WIB

Gaya Hidup

Cara Memilih Jas Hujan Terbaik berdasarkan Fungsinya

Thursday, 26 Sep 2024 - 22:58 WIB

Kota Cirebon

Paslon Eti Herawati & Suhendrik duduki Posisi Teratas di PollingKita.com

Thursday, 26 Sep 2024 - 22:39 WIB